02140 2200265 4500001002100000005001500021035002000036007000300056008004100059245018500100260007200285082001000357084001600367100002200383250001400405300003800419650002700457650002000484700001000504700002500514700001700539700001800556700001800574520128200592INLIS00000000069574020231019022113 a0010-1023000030ta231019 g 0 ind 1 aProsiding bidang pendidikan agama dan keagamaan :bpelayanan pendidikan agama pada sekolah menengah (SMA/SMK) /cProf. (R) DR. H. Koeswinarno, M. Hum, Penyunting: Wahab [et. al. ] aSemarang :bBalai Penelitian dan Pengembangan Agama Semarang,c2017 a2X7.3 a2X7.3 KOE p0 aKoeswinarno, Haji avolume 04 aviii,207 hal. :bIlus ;c29,5 cm. 4apendidikan agama islam 4amadrasah aliyah0 aWahab0 aMulyani Mudis Taruna0 aWibowo, A.M.0 aUmi Muzayanah0 aAji Sofanudin aMakalah makalah yang ada dalam prosiding ini merupakan hasil penelitian dari peneliti Balai Litbang Agama Semarang dan telah diseminarkan pada Tahun 2016 di Semarang sehingga telah mengalami perbaikan beberapa kali dan akhirnya terbit dalam sebuah prosiding Ada sembilan tulisan yang berhasil lolos seleksi untuk diterbitkan dalam sebuah prosiding Inti dari prosiding ini secara garis adalah menggambarkan tentang realitas pelayanan pendidikan agama bagi peserta didik pemeluk agama minoritas pada satuan pendidikan seringkat SMA baik berstatus negeri maupun swasta di Jawa Tengah dan Daerah Istimewa Yogyakarta. Dan hasil kajian tentang realitas layanan pendidikan agama pada satuan pendidikan setingkat SMA tersebut tergambar dua buah realitas, yaitu pertama, sudah ada satuan pendidikan setingkat SMA yang telah memberikan pelayanan pendidikan agama bagi peserta didik pemeluk agama minoritas meski hanya satu siswa. Kedua, masih banyak satuan pendidikan setingkat SMA yang belum memberikan pelayan pendidikan agama untuk seluruh peserta didik. Banyak hal yang menjadi kendala implementasi pendidikan agama bagi semua ini sebagaimana telah disebutkan di atas dan terdapat dalam beberapa makalah yang ada dalam prosiding ini. Pada akhirnya kami ucapkan selamat membaca.